Disini saya memberikan beberapa pengertian tentang Virtual Field Trip menurut beberapa ahli.
- Stainfield, Fisher, Ford dan Solem dalam Journal of Geography in Higher Education yang berjudul International Virtual Field Trips: a new direction? Journal of Geography in Higher Education, mengatakan "Virtual Field Trip merupakan sebuah usaha untuk memberikan otonomi yang lebih di tangan pengguna, dengan memungkinkan pengamatan dilakukan tanpa harus berada di tempat sebenarnya atau memiliki kesempatan untuk mendapat penjelasan dari ahlinya".
- Bob Kawka dan Betsy Burgees dalam bukunya yang berjudul "V-trip Travel Guide: classroom strategies for Virtual Field Trips" mengatakan "Virtual Field Trip adalah perencanaan suatu kunjungan ke internet tertentu dengan tujuan untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu".
- Michele E. Ritter (1998) dalam sebuah jurnal dengan artikel yang berjudul Virtual field trips: Just like being there mengatakan "Virtual Field Trip adalah aktivitas online di mana pengguna melihat serangkaian gambar dengan teks yang menyertainya".
Tidak ada komentar:
Posting Komentar